Pemanfaatan Candi Borobudur sebagai objek wisata membawa dampak baik positif maupun negatif pada masyarakat di sekitar dan candinya. Pesona Candi Borobudur telah menarik perhatian jutaan wisatawan …
Dari uraian-uraian tersebut dapat ditarik kesimpulan bahwa : 1. Ada empat macam busana kepala yang dikenakan pada relief lalitavistara dan relief awadana. Keempat macam busana kepala itu adalah Ma…
Jenis tanaman pangan yang terdapat pada relief Candi Borobudur terdiri dari dua jenis tanaman yaitu tanaman pertanian basah dan tanaman pertanian kering. Jenis tanaman pertanian basah yaitu tanaman…
Berdasarkan atas hasil ekskavasi yang dilaksanakan dari bulan September 1995 sampai dengan Januari 1996 pada lokasi sebelah barat bangunan Candi Borobudur dapat disimpulkan bahwa : 1. Sebelum eksk…
Belakangan ini banyak orang yang mempertanyakan apakah Candi Borobudur itu adalah sebuah mandala atau bukan, bahkan ada yang mengusulkan agar konsep mandala dijadikan acuan untuk melakukan pemintak…
Relief Karmawibhangga pada dasarnya berisi naskah Mahakarmawibhangga yakni tentang hukum sebab akibat. Menurut hukum sebab akibat bahwa suatu perbuatan akan mendapat karma (balasan). Perbuatan yang…
Berdasarkan hasil analisis data di atas dapat disimpulkan bahwa objek fasilitas-fasilitas pendukung di jalur pengunjung di Kompleks Taman Wisata Candi Borobudur secara keseluruhan dinilai masih cuk…
Jenis gerabah yang terdapat pada relief Karmawibhangga Candi Borobudur yaitu periuk, basi, pasu nampan/baki, pinggan, jambangan/vas bunga, tungku, mangkuk, kendi, wajan, buyung, gelas, tempayan, ca…